1. Ny. Rina membuka rekening giro di bank UG pusat dengan setoran
awal tunai Rp 75jt dan selembar cek dari Ny. Sunarti nasabah giro bank
Angkasa senilai Rp 50jt. Kemudian Ny. Rina menerbitkan selembar cek senilai Rp
5jt yang digunakan untuk membayar hutang dagangnya kepada Ny. Neni, nasabah
giro bank Permata.
2. Ny. Rina membuka tabungan di bank UG
pusat dengan setoran awal sebesar Rp 5jt tunai dan Rp 20jt yang berasal dari
selembar cek dari Tn. Iwan nasabah giro bank Permata. Atas rekening giro yang
diterbitkannya, Ny. Rina mendapatkan fasilitas kartu ATM. Kemudian, Ny. Rina
meminta bank untuk menerbitkan kartu smart untuk belanja senilai Rp 500rb yang
yang didebet langsung dari rekening tabungannya. Ny. Rina juga membayar hutang
dagangnya sebesar Rp 7,5jt kepada Ny. Indrayati nasabah giro bank UG cabang
margonda melalui fasilitas transfer.
3. Ny. Rina berbelanja alat tulis kantor
di toko buku Gramedia Depok dengan nilai transaksi Rp 350rb. Ny. Rina membayar
dengan menggunakan kartu ATM. Kemudian Ny. Rina singgah di mesin ATM untuk
membayar rekening listriknya senilai Rp 525rb. Dalam perjalanan pulang, Ny.
Rina membeli bensin sebesar Rp 350rb dengan menggunakan kartu ATM dan membayar
Tol sebesar Rp 7500 dengan menggunakan kartu smart yang dimilikinya. Sebelum
sampai di rumah, Ny. Rina berbelanja keperluan sehari-hari senilai Rp 350rb di
mini market dengan menggunakan kartu smart dan melakukan pengisian ulang kartu
smart sebesar Rp 500rb.
4. Ny. Rina memutuskan untuk
mendepositokan sebagian uang tabungannya sebesar Rp 7,5jt. Bank menetapkan
bunga 12%pa untuk deposito 3 bulan Ny. Rina. Bunga deposito tersebut
dipindahkan langsung ke rekening tabungan Ny. Rina.
5. Untuk keperluan perjalanan bisnisnya,
Ny. Rina membeli TC atas beban rekening gironya. Jumlah TC yang dibeli terdiri
dari pecahan sbb: 100 lembar @Rp100.000; 50 lembar @ Rp1.000.000.
6. Ny. Rina mencairkan TC pada Bank UG
cabang Bandung sebanyak 3 lembar @ Rp1.000.000 secara tunai. Kemudian Ny. Rina
melakukan pembelian sejumlah barang pada toko souvenir di Bandung dengan
menggunakan 20 lembar TC @Rp100.000. Toko souvenir mencairkan secara tunai
seluruh TC tersebut di bank UG cabang Bandung.
7. Bank UG Jakarta mengirim 50 lembar TC
Rupiah @Rp1.000.000 kepada agen travel CV. Wisata dengan memperhitungkan beban
formulir berharga senilai @Rp10.000 per lembar. Agen travel CV. Wisata berhasil
menjual 25 lembar TC tersebut kepada Tn. Budi secara tunai. Tn. Budi mencairkan
TC tersebut di bank UG cabang Bandung.
8. Ny. Rina melaporkan kepada Bank UG
cabang Bandung bahwa ia kehilangan 1 lembar TC @ Rp1.000.000 dan memohon kepada
cabang Badung tsb untuk menerbitkan kembali TC yang baru. Setelah mendapat
keyakinan tentang keabsahan TC rupiah tersebut, cabang Bandung akan membebankan
komisi penerbitan kembali sebesar Rp25.000 kepada Ny. Rina.
Jawab :
1. a. kas Rp. 75.000.000
Giro
Ny Rina Rp. 75.000.000
b. Bank UG
R/k BI Rp. 50.000.000
Warkat
Kliring Rp.
50.000.000
Warkat kliring Rp. 50.000.000
Giro Ny.Rina Rp. 50.000.000
LKBI
Bank Angkasa Rp. 50.000.000
Bank UG Rp.
50.000.000
Bank Angkasa
Giro Ny Sunarti Rp 50.000.000
R/K BI
Rp. 50.000.000
c. Bank Permata
R/K BI Rp. 5.000.000
Warkat
kliring
Rp. 5.000.000
Warkat kliring
Rp. 5.000.000
Giro Ny.Neni
Rp. 5.000.000
LKBI
Bank UG Rp.
5.000.000
Bank Permata Rp. 5.000.000
Bank UG
Giro Ny Rina Rp
5.000.000
R/K BI Rp. 5.000.000
2. a. Kas Rp. 5.000.000
Tabungan Ny Rina Rp. 5.000.000
b. Bank UG
R/K BI Rp. 20.000.000
Warkat Kliring
Rp. 20.000.000
Warkat Kliring Rp. 20.000.000
Tabungan Ny Rina
Rp. 20.000.000
LKBI
Giro permata Rp. 20.000.000
Giro UG
Rp. 20.000.000
Bank Permata
Giro Tn.Iwan Rp. 20.000.000
R/K BI
Rp. 20.000.000
c. Tabungan Ny. Rina
Rp. 500.000
Tabungan Smartcard
Ny.Rina Rp. 500.000
d. Cabang Pusat
Tabungan Ny.Rina Rp. 7500.000
RAK Margonda
Rp. 7500.000
Cabang Margonda
RAK Pusat Rp. 7500.000
Tabungan Ny.Indrayati Rp.
7500.000
3. a. Tabungan Ny. Rina Rp. 350.000
Giro Gramedia
Depok Rp.350.000
b. Tabungan Ny.Rina
Rp. 525.000
Giro PLN
Rp. 525.000
c. Tabungan Ny.Rina
Rp. 350.000
Giro SPBU
Rp. 350.000
d. Tabungan Smart Card Ny.Rina Rp. 7.500
Giro Jasa Marga
Rp. 7.500
e. Tabungan Smart Card Ny.Rina
Rp. 350.000
Giro Mini
market
Rp.
350.000
f. kas Rp. 500.000
Tabungan Smart Card
Ny.Rina Rp. 500.000
4. a.
Tabungan Ny.Rina Rp.
7500.000
Deposit 3bln Ny
Rina Rp. 7500.000
b. By. Bunga Deposito Ny Rina
Rp 225.000
Bunga YMHD
Rp. 225.000
Bln 1 Bunga YMHD Rp. 75.000
Tabungan Ny Rina
Rp. 75.000
Bln 2 Bunga YMHD Rp. 75.000
Tabungan Ny Rina
Rp. 75.000
Bln 3
Bunga YMHD Rp. 75.000
Tabungan Ny Rina
Rp. 75.000
Deposito 3bln Ny Rina Rp. 7500.000
Tabungan Ny.Rina
Rp.7500.000
5. Giro Ny Rina Rp. 60.000.000
TC-Rupiah Rp.
60.000.000
6. a. Cabang
Bandung
RAK Pusat Rp. 3000.000
Kas
Rp. 3000.000
Cabang Pusat
TC- Rupiah Rp. 3000.000
RAK
Bandung
Rp. 3000.000
b. TC-Rupiah Rp.
2000.000
Giro Toko
souvenir Rp.
2000.000
c. Cabang Bandung
RAK Pusat Rp. 2000.000
Kas
Rp. 2000.000
Cabang Pusat
TC- Rupiah Rp. 2000.000
RAK Bandung Rp.
2000.000
7. a.
Kas Rp. 50.000.000
Biaya
Komisi Rp.500.000
TC-Rupiah Rp. 49.500.000
b. Biaya
Komisi@10.000 Rp. 250.000
CV.Wisata
Rp. 24.750.000
TC-Rupiah
Rp. 25.000.000
c. Cabang Bandung
RAK Pusat Rp. 25.000.000
Kas
Rp. 25.000.000
Cabang Jakarta
TC- Rupiah Rp. 25.000.000
RAK
Bandung
Rp. 25.000.000
8. TC –Rupiah (Lama)
Rp. 1.000.000
TC – Rupiah (Baru) Rp.
1.000.000
Kas
Rp. 25.000
Pendapatan Komisi Penerbitan TC Rupiah Rp. 25.000
Tidak ada komentar:
Posting Komentar